Contoh Format RKAS BOS Reguler, BOS Afirmasi dan BOS Kinerja Tahun 2020 dan Tata Cara Pengisian Format RKAS BOS Tahun 2020

Sahabat Edukasi yang berbahagia… Berikut contoh format Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) Tahun 2020 berdasarkan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 971/2944/SJ tentang Pengelolaan Sisa Dana Bantuan Operasional Sekolah Afirmasi dan Dana Bantuan Operasional Sekolah Kinerja Tahun Anggaran 2019 Pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi dan Kabupaten/Kota Tahun Anggaran 2020:


1.   Kolom 1, diisi dengan Kode Rekening antara lain kode rekening belania pegawai dan/atau belanja barang dan jasa serta belanja modal;

2.   Kolom 2, diisi dengan kode program kegiatan Standar Nasional Pendidikan (SNP);

3.   Kolorn 3, diisi uraian berupa belanja pegawai dan belanja barang dan jasa serta belanja modal;

4.   Kolom 4, diisi dengan volume 0umlah dapat berupa jumlah orang/pegawai dan barang satuan);

5.   Kolom 5, diisi dengan satuan (unit, waktu/jam/hari/bulan/tahun, ukuran luas, ukuran isi dan sebagainya);

6.   Kolom 6, diisi dengan harga satuan yang mengacu kepada ketentuan peraturan perundang-undangan berupa tarif, harga, dan sebagainya;

7.   Kolom 7, diisi dengan jumlah rencana belanJa BOS Reguler (volume kali harga satuan);

8.   Kolom 8, diisi dengan jumlah rencana belanja BOS Afirmasi (volume kali harga satuan);

9.   Kolom 9, diisi dengan jumlah rencana belanja BOS Kinerja (volume kali harga satuan);

10. Kolom 10, 11,12, dan 13 diisi jumlah rencana pengeluaran pada tiap tahap.

*) BOS Reguler adalah program pemerintah pusat untuk penyediaan pendanaan biaya operasi personalia dan nonpersonalia bagi Sekolah yang bersumber dari Cana alokasi khusus nonflsik.
**) BOS Afirmasi program pemerintah pusat yang dialokasikan bagi satuan pendidikan yang berada di daerah tertinggal sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
***)BOS Kinerja program Pen)erintah Pusat yang dialokasikan bagi satuan yang dinilai berkinerja baik
dalam menyelenggarakan layanan pendidikan.


Artikel Terkait:

0 Komentar di "Contoh Format RKAS BOS Reguler, BOS Afirmasi dan BOS Kinerja Tahun 2020 dan Tata Cara Pengisian Format RKAS BOS Tahun 2020"

Posting Komentar